Langsung ke konten utama

Pengertian Prakerin (Hasil Sharing dengan Mbah Suro)

Assalamualaikum Wr.Wb
Disini,saya akan menjelaskan apa itu Prakerin/PKL hasil sharing bersama Mbah Suro
A.Pengertian
  • Praktik Kerja Lapangan atau yang biasa disebut dengan PKL adalah salah satu bentuk emplementasi secara sistematis dan sinkron antara program pendidikan disekolah dengan program penguasaan keahlian yang diperoleh melalui kegiatan kerja secara langsung didunia kerja untuk mencapai tingkat keahlian tertentu.
B.Latar Belakang
  •  Prakerin adalah hal wajib yang dilakukan di SMK.Prakerin biasanya diterapkan di kelas 11 semester 1/2 dengan jangka waktu 90 hari/3 bulan.
C.Maksud dan Tujuan
  • Maksud dilaksanakannya Praktik Kerja Lapangan (PKL) yang diwujudkan dalam kerja disuatu perusahaan. Selain sebagai salah satu syarat tugas akhir Praktik Kerja Lapangan (PKL), Praktik Kerja Lapangan (PKL) juga sebagai kegiatan siswa untuk mencari pengalaman kerja sebelum memasuki dunia kerja yang sesungguhnya, yang tercermin dalam Pendidikan Nasional yang berdasarkan Pancasila yang bertujuan meningkatkan kecerdasan, kreativitas, dan ketrampilan agar dapat menumbuhkan manusia yang dapat membangun dirinya sendiri serta bertanggung jawab atas Pembangunan Bangsa dan Negara dalam pencapaian perekonomian meningkat dan kehidupan yang makmur.
  • Karena pertumbuhan perekonomian yang meningkat, didukung pula oleh tumbuhnya persaingan dibidang industri dan teknologi yang memaksa kita untuk ikut terjun kedalam dunia industri, bisnis, dan perdagangan.
  • Adapun tujuan diadakan pelaksanakan Praktik Kerja Lapangan ( PKL ) antara lain :
  1. Untuk memperkenalkan siswa pada dunia usaha.
  2. Menumbuhkan & meningkatkan sikap profosional yang diperlukan siswa untuk memasuki dunia usaha.
  3. Meningkatkan daya kreasi dan produktifitas tehadap siswa sebagai persiapan dalam menghadapi atau memasuki dunia usaha yang sesungguhnya.
  4. Meluaskan wawasan dan Pandangan Siswa terhadap jenis-jenis pekerjaan pada tempat dimana Siswa melaksanakan Praktik Kerja Lapangan (PKL).  
D.Hasil yang diharapkan
  • Mengerti tujuan diadakan kegiatan Prakerin dan diharapkan siswa dapat menerapkan ilmu/ketrampilan yang telah didapatkan di sekolah
E.Alat dan bahan
  • Mental
  • Materi
  • Ketrampilan
  • Niat
  • Pengalaman
F.Jangka waktu pelaksanaan
  • 90 hari/3 bulan
G.Tahap pelaksanaan
   
   Tujuan & Kegunaan Laporan

  • Laporan Praktik Kerja Lapangan (PKL) adalah ahsil penulisan siswa setelah menyelesaikan Praktik Kerja Lapangan (PKL) berdasarkan data yang diperoleh dan dituangkan dalam bentuk tulisan ilmiah.
  • Adapun tujuan pembuatan laporan ilmiah antara lain:
    1. Mendorong siswa agar mampu mengembangkan atau mengemukakan pikiran dan pendapatnya serta mampu menuangkannya dalam bentuk tulisan yang sistematis, logis, dan dengan menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
    2. Meningkatkan kreativitas Siswa dalam penulisan yang bersikap objektif dan ilmiah.
    3. Sebagai pertanggungjawaban siswa yang telah melaksanakan Tugas Praktik Kerja Lapangan ( PKL ) yang berkaitan dengan program keahliannya masing- masing.
    4. Sebagai salah satu bukti bahwa siswa yang bersangkutan telah melakukan Praktik Kerja Lapangan ( PKL ) dengan baik.
     Metode & Teknik Menyusun Laporan
  • Dalam penyusunan laporan ini penulis menggunakan metode dan beberapa tekhnik penulisan dengan maksud agar memudahkan didalam pengumpulan data, sehingga susunan laporan ini dapat tersusun dengan lebih baik dan sesuai situasi kondisi. Adapun metode dan tekhnik yang digunakan dalam penyusunan laporan antara lain sebagai berikut :
1. Metode Penyusunan
  • Dalam penyusunan laporan ini penulis menggunakan metode deskriptif mengargumentasikan dan memaparkan permasalahan secara terperinci sesuai dengan data dan fakta yang ada.
2. Tekhnik Penyusunan Observasi
  • Yaitu melaksanakan secara langsung di perusahaan melalui teori yang kemudian di terapkan dalam bentuk kegiatan atau Praktik Kerja Lapangan (PKL) ini.
3. Interview
  • Yaitu mengumpulkan data dengan cara tanya jawab secara langsung, hal ini dilakukan untuk memperoleh suatu informasi yang tepat dan jelas yang dibutuhkan didalam penyusunan laporan.
4. Study Literatur
  • Dalam hal ini penulis mengumpulkan data dan cara mencari serta membaca buku - buku di perpustakaan yang ada kaitannya dengan pembahasan masalah.
5. Sistematis Penyusunan Laporan
  • Sistematis dari isi laporan ini, sebelum penulis menjabarkan setiap pokok pembahasan terlebih dahulu penulis harus menuliskan pokok pembahasan dengan sistematis dari laporan ini.
    Dasar Hukum


  1. GBHN tahun 1993;
  2. Undang –Undang Sistem Pendidikan Nasional : Bab IV ,Pasal 10 (1)
  3. Undang –Undang Sistem Pendidikan Nasional : Bab VIII, Pasal 33
  4. Undang –Undang Sistem Pendidikan Nasional : Bab XII Pasal 47 (1)
  5. Peraturan Pemerintah No.29, Bab XI, Pasal 29 (1)
  6. Peraturan Pemerintah No.39, Bab III, Pasal 4 (8)
  7. Peraturan Pemerintah No.39, Bab VI, Pasal 8 (2)
  8. Peraturan Pemerintah No.39, Bab VI, Pasal 10
  9. Peraturan Pemerintah No.29, Bab XIII, Pasal 32 (2)
  10. Kep. Mendikbud No. 0490/U/1992, Pasal 33
  11. Kep. Mendikbud No.080/U/1993
H.Kesimpulan
  • Prakerin adalah kegiatan penerapan ketrampilan yang telah diterima oleh siswa saat disekolah.Prakerin mempunyai syarat dan ketentuan hukum yang telah ditulis oleh pemerintah.
I.Referensi
  • https://id.wikipedia.org/wiki/Pelatihan_kerja_lapangan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Enkapsulasi dan Dekapsulasi

 Assalamualikum Wr.Wb Disini saya akan menjelaskan sedikit mengenai Enkapsulasi dan Dekapsulasi A.Pengertian Enkapsulasi adalah metode merancang protokol komunikasi modular di mana fungsi logis terpisah dalam jaringan disarikan dari struktur dasarnya oleh inklusi atau informasi yang tersembunyi di dalam objek tingkat yang lebih tinggi. Decapsulation adalah proses pembukaan data yang dienkapsulasi yang biasanya dikirim dalam bentuk paket melalui jaringan komunikasi. Ini dapat didefinisikan secara harfiah sebagai proses membuka kapsul, yang, dalam kasus ini, mengacu pada data yang dienkapsulasi atau dibungkus. B.Latar belakang Sebelum mengirim data,data terlebih dahulu dibungkus(dienkapsulasi).Dan setelah diterima,maka data akan dibuka(didekapsulasi) C.Maksud dan Tujuan Mempermudah pengiriman data yang terstruktur D.Hasil yang diharapkan Mengerti proses pengiriman dan penerimaan data E.Alat dan Bahan PC Internet F.Jangka waktu pelaksanaan 15 menit G.Tahap p

Jenis-Jenis Action Firewal Filter Rulesl di MikroTik

Assalamualikum Wr.Wb Disini saya akan menjelaskan tentang jenis-jenis action firewall filter rules di Mikrotik A.Pengertian Firewall adalah suatu sistem yang dirancang untuk mencegah akses yang tidak diinginkan dari atau ke dalam suatu jaringan internal. B.Jenis-jenisn Action Firewall Filter Rules Accept : paket diterima dan tidak melanjutkan membaca baris berikutnya Drop : menolak paket secara diam-diam (tidak mengirimkan pesan penolakan ICMP)  Reject : menolak paket dan mengirimkan pesan penolakan ICMP Jump : melompat ke chain lain yang ditentukan oleh nilai parameter jump-target Tarpit : menolak, tetapi tetap menjaga TCP connection yang masuk (membalas dengan SYN/ACK untuk paket TCP SYN yang masuk) Passthrough : mengabaikan rule ini dan menuju ke rule selanjutnya log : menambahkan informasi paket data ke log  C.Kesimpulan Banyak action yang ditwarkan oleh MikroTik.Penggunaan action sesuai kebutuhan dan keinginan D.Referensi https://mikrotikindo.blogspot.co.i

Perbedaan Simplex,Half-Duplex,Full-Duplex

Assalamualaikum Wr.Wb Disini saya akan menjelaskan sedikit perbedaan Simplex,Half-Duplex,Full Duplex Simplex Simplex, juga disebut searah, adalah, satu satu arah transmisi. Sebuah contoh dari transmisi simplex adalah sinyal yang dikirimkan dari sebuah stasiun TV ke TV rumah Anda. Half-Duplex Ketika data mengalir dalam satu arah pada satu waktu, ini dikenal sebagai half-duplex. Dengan half-duplex, saluran komunikasi memungkinkan bolak transmisi dalam dua arah, tapi tidak di kedua arah secara bersamaan. Radio dua arah, seperti polisi atau komunikasi darurat radio mobile, bekerja dengan setengah-duplex transmisi. Ketika Anda menekan tombol pada mikrofon untuk mengirimkan, Anda tidak bisa mendengar orang di ujung lainnya. Jika orang di kedua ujungnya mencoba berbicara pada saat yang sama, transmisi tidak akan melalui. Full-Duplex Ketika data mengalir dalam dua arah pada saat yang sama, diketahui sebagai full-duplex. Meskipun data mengalir dalam dua arah, bandwidth diu